h3.ggpht.com/-mhSydG4m--g/Mengutip dari situs Entrepreneur.com, sebuah buku bertajuk Entrepreneur Magazine’s Ultimate Guide to YouTube for Business memberikan pemaparan untuk menguasai rahasia sukses di Youtube. Berikut 10 penyebabnya :
1. Video yang diunggah tidak maksimal dan membosankan bagi penikmat video.
2. Konten video tidak asli(original)
3. Tidak ada target pemirsa/hanya asal mengupload/mengunggah.
4. Konten video tidak menghibur dan informatif/istilahnya tak berisi
5. Video yang diunggah terlalu panjang (durasi/waktu) dan bahkan tak menarik perhatian pemirsa.
6. Video tidak disematkan tag yang sesuai. Sehingga pemirsa kesulitan mensearching di opsi pencarian.
7. Video gagal memanfaatkan aspek visual multimedia. Misal hanya tampilan slide foto atau video tanpa audio atau hanya mempertontonkan audio aja.
8. Video tidak dipromosikan dengan baik hanya diunggah ke Youtube tanpa follow up.
9. Video menerima komentar negatif dan tidak suka. Ini sangat berpengaruh ke komentar dan Like selanjutnya. Pemirsa akan tersugesti jika video yang akan ditonton membosankan.
10. Pengunggah, pembuat, produser, aktor atau aktris sebagai pemeran utama di video tersebut miliki reputasi online buruk atau negatif.
Nah, itulah 10 penyebab video Youtube minim views. Jika Anda mendapati salah satu dari 10 penyebab ini, maka inilah waktu yang tepat untuk lakukan evaluasi. Namun jika Anda memiliki video yang pernah anda upload sendiri.
1 komentar:
nice post
Posting Komentar